Patrick Joseph Hayes

Patrick Joseph Kardinal Hayes
Uskup Agung New York
TakhtaNew York
Penunjukan10 Maret 1919
Awal masa jabatan
19 Maret 1919
Masa jabatan berakhir
4 September 1938
PendahuluJohn Murphy Farley
PenerusFrancis Spellman
Imamat
Tahbisan imam
8 September 1892
oleh Michael Corrigan
Tahbisan uskup
28 Oktober 1914
oleh John Murphy Farley
Pelantikan kardinal
24 Maret 1924
oleh Pius XI
PeringkatKardinal-Imam
Informasi pribadi
Lahir(1867-11-20)20 November 1867
New York City, New York, AS
Meninggal4 September 1938(1938-09-04) (umur 70)
Monticello, New York, AS
MakamSt. Patrick's Cathedral, New York
Jabatan sebelumnya
SemboyanDomine Mane Nobiscum
(Stay With Us O Lord)
LambangLambang Patrick Joseph Kardinal Hayes

Patrick Joseph Hayes (20 November 1867 – 4 September 1938) adalah seorang kardinal Gereja Katolik Roma Amerika Serikat. Ia menjabat sebagai Uskup Agung New York dari 1919 sampai kematiannya, dan diangkat menjadi kardinal pada 1924.

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya