Patricia Crone
Patricia Crone (28 Maret 1945 – 11 Juli 2015) adalah seorang Orientalis dan sejarawan Denmark-Amerika yang mengkhususkan diri dalam sejarah Islam awal.[1] Crone adalah anggota mazhab revisionis kajian Islam dan mempertanyakan historisitas tradisi-tradisi Islam soal permulaan Islam.[2] Referensi
Pranala luar
|