Panglungan, Wonosalam, Jombang
Terdapat beberapa tempat wisata di daerah ini, diantaranya adalah gua sigolo-golo yang ada di Dsn. sranten dan juga bukit matahari yang terletak di Dsn. Mendiro, sebagaian besar warganya bekerja sebagai petani durian, kopi serta cengkeh yang memang menjadi hasil perkebunan utama di daerah ini, kopi asisa adalah kopi arabica khas wonosalam yang beraromakan buah nangka yang menjadi komoditas kopi utama di Desa Panglungan. Pranala luar
|