Pandemi Covid-19 di Kentucky
Pandemi COVID-19 dikonfirmasikan mencapai negara bagian Kentucky pada 6 Maret 2020, saat pihak Gubernur Andy Beshear mengumumkan kasus terkonfirmasi pertama di Lexington dan mendeklarasikan keadaan darurat. Pada 20 April 2020, 3.192 kasus COVID-19 terkonfirmasi, dengan 171 kematian. ReferensiPranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai COVID-19 pandemic in Kentucky.
|