Osvaldo Dorticós Torrado

Infobox orangOsvaldo Dorticós Torrado

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran17 April 1919 Edit nilai pada Wikidata
Cienfuegos (Kuba) Edit nilai pada Wikidata
Kematian23 Juni 1983 Edit nilai pada Wikidata (64 tahun)
Havana (Kuba) Edit nilai pada Wikidata
Penyebab kematianLuka tembak Edit nilai pada Wikidata
Tempat pemakamanCienfuegos Galat: Kedua parameter tahun harus terisi! Edit nilai pada Wikidata
President of Cuba (en) Terjemahkan
18 Juli 1959 – 2 Desember 1976
← Manuel Urrutia LleóFidel Castro → Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
PendidikanUniversitas Havana Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanpolitikus, pengacara Edit nilai pada Wikidata
Partai politikPartai Komunis Kuba
Partai Sosialis Populer Edit nilai pada Wikidata

Osvaldo Dorticós Torrado (17 April 1919 – 23 Juni 1983) adalah politikus Kuba yang menjadi Presiden pada periode 17 Juli 1959 hingga 2 Desember 1976. Sesudah itu, Fidel Castro menggantikannya sebagai presiden.

Dorticós adalah seorang pengacara yang kaya. Ia ikut serta dalam gerakan revolusioner Fidel Castro dan dipenjarakan oleh rezim Fulgencio Batista pada 1958. Ia meloloskan diri dan kabur ke Meksiko, kembali ke Kuba setelah Castro merebut kekuasaan pada 1959.

Sekembalinya ke Kuba, Castro menunjuknya sebagai menteri kehakiman, dan ia ikut merumuskan kebijakan-kebijakan Kuba dalam pemerintahan revolusioner yang baru. Ia diangkat menjadi presiden Kuba pada 1959, karena ia diharapkan akan lebih setia kepada Castro daripada presiden sebelumnya, Manuel Urrutia Lleó. Dorticós adalah seorang yang cerdas dan kompeten. Ia sangat berpengaruh meskipun kekuasaan jabatannya terbatas. Pada 1976 struktur pemerintahan Kuba ditata ulang, dan Castro mengambil jabatan presiden; Dorticós kemudian diangkat menjadi anggota Dewan Negara.

Setelah istrinya meninggal dan ia sendiri menderita tulang punggung selama bertahun-tahun, ia bunuh diri pada 1983.

Didahului oleh:
Manuel Urrutia Lleó
Presiden Kuba
19591976
Diteruskan oleh:
Fidel Castro

Lihat pula

Kembali kehalaman sebelumnya