One Shot (album mini)

One Shot
Album mini karya B.A.P
Dirilis12 Februari 2013 (2013-02-12)
Direkam2013
GenreK-pop, hip hop
Durasi17 menit
BahasaKorea
LabelTS Entertainment
Kronologi B.A.P
Stop It
(2012)Stop It2012
One Shot
(2013)
"Badman"
(2013)String Module Error: Match not found2013
Singel dalam album One Shot
  1. "Rain Sound"
    Dirilis: 15 Januari 2013
  2. "One Shot"
    Dirilis: 12 Februari 2013

One Shot adalah album mini kedua dari grup musik asal Korea Selatan B.A.P. Album ini dirilis secara digital pada tanggal 12 Februari 2013 di Amerika Serikat dan di situs web tertentu di Korea (seperti Melon Player), di bawah label TS Entertainment. Album ini juga terdiri dari singel 빗소리 (Rain Sound). Album ini naik menjadi nomor satu pada Billboard World Albums Chart.[1]

Referensi

  1. ^ "B.A.P's 'ONE SHOT' topped in Billboard's World Album Chart". Yahoo! Music. 2013-02-23. Diakses tanggal 7 March 2013. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya