Oligodaktili
Oligodaktili (dari Bahasa Yunani Kuno oligos yang berarti "beberapa" dan δάκτυλος daktylos yang berarti "jari") merupakan kelainan bawaan pada manusia dan hewan yang menyebabkan jumlah jari tangan dan/atau kaki lebih sedikit daripada jumlah jari pada umumnya.[1][2] Oligodaktili adalah kebalikan dari polidaktili (jumlah jari lebih banyak). Referensi
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Oligodaktili. |