Olga Polyakova
Olga Polyakova (lahir 23 September 1980) adalah seorang atlet jalan cepat asal Rusia. Ia berkompetisi dalam lomba jalan cepat wanita sejauh 20 kilometer di Olimpiade Musim Panas 2000.[1] Referensi
|
Olga Polyakova
Olga Polyakova (lahir 23 September 1980) adalah seorang atlet jalan cepat asal Rusia. Ia berkompetisi dalam lomba jalan cepat wanita sejauh 20 kilometer di Olimpiade Musim Panas 2000.[1] Referensi
|