Ninet Tayeb

Ninet Tayeb
Ninet in 2017
Ninet pada 2017
Informasi latar belakang
Nama lahirNati Ninet Tayeb
Lahir21 Oktober 1983 (umur 41)
Kiryat Gat, Israel
PekerjaanKomposer, musisi, penyanyi-penulis lagu, aktor
Tahun aktif2003–sekarang
LabelHelicon
Artis terkaitSteven Wilson, Joseph E-Shine Mizrachi
Situs webninetayeb.com

Nati Ninet Tayeb (bahasa Ibrani: נינט טייב‎; lahir 21 Oktober 1983), umumnya dikenal sebagai Ninet, adalah musisi, penyanyi-penulis lagu, komposer, DJ, model dan aktris Israel.

Dia dianggap sebagai salah satu orang paling terkenal di industri hiburan Israel,[1][2][3] dan diberi label "salah satu artis baru terpanas yang masuk ke Amerika Serikat."[4]

Referensi

  1. ^ "Ninet Tayeb Set List". theoutlawroadshow.com. October 10, 2015. 
  2. ^ "Ninet Tayeb Makes US Debut!". puremzine.com. December 6, 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 5, 2017. Diakses tanggal January 9, 2016. 
  3. ^ "עשר הזמרות הטובות בארץ (Hebrew for: Ten Best Singers in Israel)". Mako.co.il. March 8, 2012. 
  4. ^ "feature.fm Saturday Spotlight vol. 21". feature.fm. December 19, 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 2, 2019. Diakses tanggal January 10, 2016. 

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya