Nihon no Fixer
The Fixer (Jepang: 日本の黒幕 , Hepburn: Nihon no Fixer)[1] adalah film Jepang tahun 1979 yang disutradarai oleh Yasuo Furuhata.[2][3] AlurYamaoka adalah seorang pemecah masalah yang mengangkat seseorang menjadi perdana menteri Jepang, namun ia dikejar karena melanggar Undang-undang Valuta Asing dan penghindaran pajak dalam kasus penipuan yang melibatkan penjualan pesawat. Suatu hari seorang anak laki-laki mencoba membunuh Yamaoka, tapi gagal karena Imaizumi menghentikannya, dan Yamaoka menamainya Koichi dan menjadikannya bawahannya.[3][4][5] Referensi
Pranala luar
|