Muhammad al-Kurani

Abu Taher Muhammad bin Ibrahim bin Hasan bin Syihabuddin al Kurdi, adalah seorang ulama yang berasal dari Persi dan terkenal dengan nama Muhammad al Kurani, tinggal menetap di Madinah, wafat pada tahun 1145 H[1]

Kitab-Kitab Karangan

  1. Muntakhab Kanzul Ummal.[1]

Catatan Kaki

  1. ^ a b (Abbas 2011, hlm. 350).

Daftar Pustaka

  1. Abbas, Sirajuddin (2011). Ulama Syafi'i dan kitab-kitabnya dari abad ke abad. Jakarta, Indonesia: Pustaka Tarbiyah Baru. ISBN 978-979-26-4317-6. 


Kembali kehalaman sebelumnya