Mudam49°37′01″N 06°08′23″E / 49.61694°N 6.13972°E Museum Seni Rupa Modern Adipati Agung Jean (bahasa Prancis: Musée d'art moderne Grand-Duc Jean), disingkat Mudam, adalah sebuah museum seni rupa modern di Luxembourg City, selatan Luxembourg. Museum tersebut berada di situs Benteng Thüngen, kawasan Clausen, timur laut kota tersebut. Catatan kakiPranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Mudam.
|