Mordechai Olmert

Mordechai Olmert
Lahir16 Januari 1908
Tempat lahirBuguruslan, Kekaisaran Rusia
Tahun aliyah1933
Meninggal dunia30 Maret 1998(1998-03-30) (umur 90)
Knesset3, 4
Faksi yang diwakili di Knesset
1955–1961Herut

Mordechai Olmert (Ibrani: מרדכי אולמרט; 16 Januari 1908 – 30 Maret 1998) adalah seorang politikus Israel yang menjabat sebagai anggota Knesset untuk Herut antara 1955 dan 1961. Ia juga merupakan ayah dari Ehud Olmert, yang menjabat sebagai Perdana Menteri antara 2006 dan 2009.[1]

Referensi

  1. ^ Former Prime Minister Ehud Olmert Ynetnews, 5 April 2009

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya