Monsieur Beaucaire (film 1924)
Monsieur Beaucaire adalah sebuah film drama sejarah romansa bisu Amerika tahun 1924 yang dibintangi oleh Rudolph Valentino dalam peran utama, Bebe Daniels dan Lois Wilson. Diproduksi dan disutradarai oleh Sidney Olcott, film tersebut berdasarkan pada novel tahun 1900 bernama sama karya Booth Tarkington dan drama tahun 1904 bernama sama karya Tarkington dan Evelyn Greenleaf Sutherland.[1] Referensi
Pranala luar
|