Mere Brother Ki Dulhan
Mere Brother Ki Dulhan (Inggris: My Brother's Bride) adalah sebuah film komedi romansa India tahun 2011 yang disutradarai dan ditulis oleh Ali Abbas Zafar. Film tersebut dibintangi oleh Katrina Kaif, Imran Khan, Ali Zafar dan debutan Tara D'Souza dalam peran-peran utama. Referensi
Pranala luar
|