Maula Jatt
Maula Jatt (Punjabi: مولا جٹ) adalah film Pakistan produksi tahun 1979 bergenre musikal thriller aksi yang disutradarai oleh Younis Malik dan diproduseri oleh Sarwar Bhatti.[1][2] Film ini dibintangi oleh Sultan Rahi sebagai pemeran utama, didukung oleh Aasia dan Mustafa Qureshi. Pemeran
SequelFilm ini diputar terus-menerus selama 130 pekan di Shabistan Cinema Lahore. Maula Jatt menuai kesuksesan pada dasawarsa 1980-an dan melahirkan beberapa sequel lanjutan antara lain Maula Jat tey Noorie Nut, Maula Jat in London, Jatt and Bond, Maula Jatt 2.[3] Pelarangan oleh pemerintahFilm ini pernah dilarang oleh pemerintah dengan alasan mengandung konten kekerasan, namun akhirnya larangan tersebut dicabut.[4][5] SoundtracksLagu-lagu yang digunakan sebagai soundtrack film ini diciptakan oleh Master Inayat Hussain, dinyanyikan oleh beberapa penyanyi populer, antara lain Noor Jehan, Mehnaz, Inayat Hussain Bhatti, Alam Lohar, Shaukat Ali, dan Ghulam Ali. Daftar lagu:
Referensi
Bacaan lainnya
Pranala luar
|