Masjid Agung Samarra

Masjid Agung Samarra.

Masjid Agung Samarra adalah masjid yang terletak di kota Samarra, Irak, dan dibangun pada abad ke-9. Masjid ini diperintahkan untuk dibangun pada tahun 848 dan konstruksinya selesai tahun 852. Masjid ini dibangun oleh khalif Bani Abbasiyah, Al-Mutawakkil, yang berkuasa (di Samarra) dari tahun 847 sampai tahun 861.

Arsitektur masjid ini meniru struktur bangunan dari Menara Babel yang melambangkan keangkuhan, kesombongan manusia, disebut-sebut dalam Kitab Kejadian, Kitab Suci Perjanjian Lama. Namum masjid ini memiliki arti bahwa, semakin ke atas maka hanya ada Allah SWT sebagai Tuhan segala makhluk yang ada di langit dan bumi, yang nyata maupun yang gaib.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya