Mamadou Sakho
Mamadou Sakho (lahir 13 Februari 1990) merupakan seorang pemain sepak bola berkebangsaan Prancis yang bermain untuk klub Ligue 1 Montpellier. Ia biasa bermain sebagai bek. Dia pertama kali membela timnas Prancis pada tahun 2010. Pranala luar
|