Make Believe Ballroom
Make Believe Ballroom adalah sebuah film komedi romansa musikal Amerika Serikat tahun 1949 garapan Joseph Santley dan diproduksi oleh Ted Richmond.[1] Film tersebut berdasarkan pada sebuah program radio bernama sama karya Martin Block dan Al Jarvis. Film tersebut menampilkan Jerome Courtland, Ruth Warrick, Ron Randell, Virginia Welles, dan Jarvis.[2] Referensi
Pranala luar
|