Liberatus Cluts
R.P. Liberatus da Exel (Jacobus) Cluts, O.F.M. Cap.[1] (17 September 1855 – 23 April 1921) adalah Prefek Apostolik Sumatera pertama yang menjabat sejak tahun 1912 hingga wafat pada tahun 1921. Setelah Cluts meninggal dunia, jabatan Prefek Apostolik Sumatera diisi oleh Mathias Leonardus Trudon Brans, O.F.M. Cap. sejak 22 Juli 1921. Referensi
Pranala luar
|