Lepas Landas

Lepas Landas
Album studio karya Dr.PM
Dirilis16 Agustus 2001
Direkam2000
GenrePop
Durasi44:50
LabelWarner Music Indonesia
Kronologi Dr.PM
Sosok
(2000)Sosok2000
Lepas Landas
(2001)
Temanmu Sejati
(2019)Temanmu Sejati2019

Lepas Landas adalah album musik ketiga dari grup musik Dr.PM yang dirilis pada tahun 2001. Album ini menandakan kembalinya perubahan formasi pada band tersebut. Yaitu keluarnya Erwin dan posisinya diganti oleh Denny Ervan alias Abun.

Album ini menjadi album terakhir Dr.PM, sebelum band tersebut bubar pada tahun 2002, karena banyaknya kendala yang dihadapinya, hingga grup musik ini dihidupkan kembali pada tahun 2019.

Daftar lagu

No.JudulDurasi
1."Dan...Selamanya"4:51
2."Tak Harus Kumiliki"4:26
3."Lagu Untukmu"4:49
4."Yakinku"4:15
5."Lain"4:24
6."Surat Cinta"3:59
7."Hanya Untuk Malam Ini"4:35
8."Bayang Masa Lalu"4:32
9."Semua Berakhir"3:44
10."Andaikan"5:13
Durasi total:44:50

Personel

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya