Legally Blondes
Legally Blondes[1] merupakan sebuah film Komedi Amerika Serikat yang dirilis pada tahun 2009. Film yang disutradarai oleh Savage Steve Holland ini diperankan oleh Camilla Rosso, Rebecca Rosso dan masih banyak lagi. Film ini dirilis pada 28 April 2009. Film ini merupakan lanjutan cerita dari film Legally Blonde 2: Red, White & Blonde (2003). Pemain
Referensi
Pranala luar
|