Leave 'Em Laughing
Leave 'Em Laughing adalah sebuah film bisu dua rol tahun 1928 yang dibintangi oleh Stan Laurel dan Oliver Hardy. Diproduksi oleh Hal Roach Studios, film tersebut dibuat pada Oktober 1927 dan dirilis pada 28 Januari 1928 oleh Metro-Goldwyn-Mayer. Film tersebut menandai penampilan pertama Edgar Kennedy dalam sebuah film Laurel dan Hardy. ReferensiPranala luar
|