Laksamana muda (Britania Raya)
Laksamana muda atau Rear admiral adalah pangkat perwira tinggi Angkatan Laut Britania Raya yang setara dengan kode peringkat NATO OF-7. Pangkat ini setingkat lebih tinggi dari pangkat Komodor dan setingkat di bawah Laksamana madya. Tanda pangkat
Referensi
|