Kyogo Furuhashi

Kyogo Furuhashi
古橋亨梧
Kyogo bersama Celtic pada tahun 2021
Informasi pribadi
Tanggal lahir 20 Januari 1995 (umur 29)
Tempat lahir Nara, Japan
Tinggi 170 m (557 ft 9 in)[1]
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini Celtic
Nomor 8
Karier junior
Sakuragaoka FC
Athpegas Ikoma FC
2010–2012 SMA Kokoku
2013–2016 Universitas Chuo
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2017–2018 FC Gifu 68 (17)
2018–2021 Vissel Kobe 95 (42)
2021– Celtic 25 (18)
Tim nasional
2019– Jepang 15 (3)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 28 Agustus 2022
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 14 Juni 2022

Kyogo Furuhashi (lahir 20 Januari 1995) adalah pemain sepak bola asal Jepang yang bermain sebagai Penyerang atau Gelandang Sayap untuk klub Celtic di Liga Skotlandia dan Tim Nasional Jepang.

Karier

Kyogo Furuhashi pernah bermain untuk FC Gifu.

Pranala luar


  1. ^ "National Teams|JFA|Japan Football Association". 
Kembali kehalaman sebelumnya