Kuwu, Dempet, Demak

Kuwu
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenDemak
KecamatanDempet
Kode pos
59573
Kode Kemendagri33.21.07.2011 Edit nilai pada Wikidata
Luas1600 m2
Jumlah penduduk15.456
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 6°56′9″S 110°42′33″E / 6.93583°S 110.70917°E / -6.93583; 110.70917


Kuwu adalah desa di kecamatan Dempet, Demak, Jawa Tengah, Indonesia.

Tentang

Kepala Desa: Bapak Suhadi.

Desa Kuwu berjarak 1 km ke arah utara dari Desa Dempet, ibu kota kecamatan Dempet. Desa Kuwu terkenal dengan pertaniannya. Produk pertanian yang dihasilkan adalah bawang merah dan sayur-sayuran.

Batas Desa:

Selatan: Dukuh Botosiman, Desa Sempet.

Utara  : Desa Jatisono.

Barat  : Dukuh Mbomo, Desa Getas.

Timur  : Dukuh Muteran Desa Kedungori.


Kembali kehalaman sebelumnya