Korps Polisi Militer Kerajaan
Korps Polisi Militer Kerajaan (bahasa Melayu: Kor Polis Tentera DiRaja) adalah sebuah kesatuan militer yang menjaga dan sebagai penegak disiplin, hukum, dan undang-undang didalam institusi Angkatan Tentara Malaysia. Meskipun keberadaanya dibawah naungan Angkatan Darat Malaysia tetapi tugas Polisi Militer ini mencakup ketiga-tiga matra didalam Angkatan Tentara Malaysia. ReferensiPranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Royal Military Police Corps, Malaysia.
|