Kevin Meendering

Kevin Meendering
Informasi pribadi
Lahir17 Maret 1981 (umur 43)
Grand Rapids, Michigan
KediamanCharlotte, North Carolina
Alma materUniversity of North Carolina
PekerjaanCrew chief
Tahun aktif2008-present
Olahraga
NegaraUnited States
OlahragaMotor racing
LigaNASCAR
Tim48. Hendrick Motorsports

Kevin Meendering (lahir 17 Maret 1981) adalah seorang kepala kru dan teknisi mobil balap asal Amerika Serikat.[1] Ia sebelumnya bekerja di JR Motorsports, menjabat sebagai kepala kru mobil Chevrolet no. #1 yang dikendarai oleh Elliott Sadler dari 2016 hingga 2018.[2] Ia dipromosikan menjadi kepala kru Jimmie Johnson pada 2019, menggantikan Chad Knaus.[3]

Kakak Meendering, Jeff, juga seorang kepala kru di ajang NASCAR. Jeff bekerja untuk Joe Gibbs Racing di Seri Xfinity.

Referensi

  1. ^ "JR Motorsports". jrmracing.com. Diakses tanggal December 22, 2018. 
  2. ^ "Kevin Meendering on Elliott Sadler's Xfinfity outlook before Kansas". NBC Sports. Diakses tanggal December 22, 2018. 
  3. ^ McFadin, Daniel (December 20, 2018). "Silly Season Scorecard: Go Fas Racing, Corey LaJoie news leaves one major ride open". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-22. Diakses tanggal December 21, 2018. 
Kembali kehalaman sebelumnya