Keuskupan Banja Luka
Keuskupan Banja Luka (Serbo-Kroasia: Banjalučka biskupija, Latin: Dioecesis Bania Lucensisis) adalah sebuah keuskupan Ritus Latin Gereja Katolik Roma di barat Bosnia. Keuskupan tersebut terpusat di kota Banja Luka, Bosnia dan Herzegovina. Referensi
|