Kanton Uri
ⓘ adalah sebuah kanton di Swiss yang memiliki luas wilayah 1.077 km² dan populasi 35.000 jiwa (2003). Ibu kotanya ialah Altdorf. Kotamadya yang ada di Uri adalah Altdorf, Andermatt, Attinghausen, Bauen, Bürglen, Erstfeld, Flüelen, Göschenen, Gurtnellen, Hospental, Isenthal, Realp, Schattdorf, Seedorf, Seelisberg, Silenen, Sisikon, Spiringen, Unterschächen, Wassen. Wikimedia Commons memiliki media mengenai Uri.
|