Jorge Navarro
Jorge Navarro Sánchez (lahir 3 Februari 1996) adalah Pembalap motor Grand Prix Spanyol. Dia sebelumnya telah berkompetisi di seri FIM CEV Moto3 dengan finis sebagai runner-up dibelakang Fabio Quartararo pada tahun 2014 dan Kejuaraan CEV 125GP. Statistik karirGrand Prix Sepeda MotorMenurut musim
Pranala luar
|