John Dearden

John Dearden
Kardinal, Uskup Agung Emeritus Detroit
TakhtaDetroit
Awal masa jabatan
18 Desember 1958
Masa jabatan berakhir
15 Juli 1980
PendahuluEdward Mooney
PenerusEdmund Szoka
Jabatan lainKardinal-Imam S. Pio X alla Balduina
Imamat
Tahbisan imam
8 Desember 1932
oleh Francesco Marchetti Selvaggiani
Tahbisan uskup
18 Mei 1948
oleh Amleto Giovanni Cicognani
Pelantikan kardinal
28 April 1969
oleh Paulus VI
Informasi pribadi
Lahir(1907-10-15)15 Oktober 1907
Valley Falls, Rhode Island
Meninggal1 Agustus 1988(1988-08-01) (umur 80)
Southfield, Michigan
Jabatan sebelumnya
Uskup Pittsburgh (1950-1958)
SemboyanSERVIO IN EVANGELIO
(SERVE THE GOSPEL)
LambangLambang John Dearden

John Francis Dearden (15 Oktober 1907 – 1 Agustus 1988) adalah seorang prelatus Gereja Katolik Roma asal Amerika Serikat. Ia menjabat sebagai Uskup Agung Detroit dari 1958 sampai 1980, dan diangkat menjadi kardinal pada 1969. Ia sebelumnya menjabat sebagai Uskup Pittsburgh dari 1950 sampai 1958.

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya