Jože Plečnik
Jože Plečnik (ⓘ) (23 Januari 1872 – 7 Januari 1957) adalah seorang arsitek asal Slovenia yang memiliki dampak besar pada identitas modern Wina, Praha dan Ljubljana, ibu kota Slovenia, terutama atas rancangan Jembatan Tiga Lapis dan Perpustakaan Universitas dan Nasional Slovenia, serta kawasan tepi di sepanjang Sungai Ljubljanica, pasar terbuka Ljubljana, pemakaman Ljubljana, taman, lapangan dll. Karya arsitekturalnya di Ljubljana telah bersanding dengan dampak Antoni Gaudí di Barcelona.[1] Referensi
Bacaan tambahan
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Jože Plečnik. |