Jacques Tardi
Jacques Tardi adalah seorang artis dan komikus dari Prancis yang terlahir pada tanggal 30 Agustus, 1946 di Valence. Dia lebih dikenal sebagai Tardi. BiografiSetelah lulus dari École nationale des Beaux-Arts de Lyon dan École nationale supérieure des arts décoratifs in Paris, ia mulai menjadi penulis komik pada tahun 1969, pada umur 23, yang termuat dalam majalah komik Franco-Belgian, Pilote. Pada awalnya dia hanya menjadi pelukis ilustrasi dari cerita-cerita pendek karangan Jean Giraud dan Serge De Beketch, sebelum ia memulai komik fiksi politik-nya sendiri, Rumeur sur le Rouergue dari sebuah skenario yang ditulis oleh Pierre Christin pada tahun 1972.[1][2] Pranala luar
Referensi
|