Herstory (film)
Herstory (Hangul: 허스토리; RR: Heoseutori) adalah sebuah film drama Korea Selatan tahun 2018 garapan Min Kyu-dong. Berdasarkan pada kisah nyata pengadilan yang diadakan di Shimonoseki pada 1990an, film tersebut mengisahkan tentang sekelompok wanita asal Busan yang mengikuti kasus pengadilan melawan pemerintahan Jepang yang menyoroti nasib wanita Korea yang dipaksa memasuki perbudakan seksual sebagai jugun ianfu oleh militer Jepang pada Perang Dunia II.[2][3] Film tersebut dirilis di bioskop pada 27 Juni 2018.[4] Referensi
Pranala luar |