Harnoto
Brigadir Jendral TNI (Purn.) Harnoto, S.Sos. (lahir Oktober 1969 — meninggal di Batam, Kepulauan Riau, 7 Januari 2021) adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang terakhir kali sebelum meninggal menjabat sebagai Komandan Korem 033/Wira Pratama.[1] Harnoto, lulusan Akmil 1992 ini dari kecabangan Infanteri. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Pamen Denma Mabesad. Riwayat Jabatan
Meninggal DuniaBrigjen TNI Harnoto, S.Sos. meninggal dunia pada hari Kamis, 7 Januari 2021 sekitar pukul 12:57 WIB di RS. Awal Bros Batam, Provinsi Kepulauan Riau.[2] Ia sempat dirawat selama hampir 2 minggu di RS Awal Bross, selanjutnya jenazah akan dikebumikan di Palangka Raya, Kalimantan Tengah.[3] Referensi
|