Gulabi (film)

Gulabi
Nama lainగులాబీ
SutradaraKrishna Vamshi
ProduserRam Gopal Varma
Ditulis olehKrishna Vamsi
PemeranJ.D. Chakravarthy
Maheswari
Brahmaji
Penata musikShashi Preetam
SinematograferRasool Ellore
PenyuntingShankar
Perusahaan
produksi
Verma Films
DistributorKAD
Tanggal rilis
1995
Durasi138 menit
NegaraIndia
BahasaTelugu

Gulabi (bahasa Indonesia: Mawar) adalah sebuah film musikal Telugu tahun 1995 yang dibintangi oleh J.D. Chakravarthy dan Maheswari dalam peran-peran utama. Film tersebut disutradarai oleh Krishna Vamsi dan diproduksi oleh Ram Gopal Varma dan merupakan kerja sama produksi dari Amitabh Bachchan Corporation Limited.[1]

Pemeran

Pranala luar

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-07-13. Diakses tanggal 2017-12-28. 


Kembali kehalaman sebelumnya