Google Pixel
Google Pixel (sebelumnya Android Pixel) adalah sebuah merek perangkat elektronik konsumen yang dikembangkan oleh Google serta dijalankan Chrome OS atau sistem operasi Android. Merek Pixel diperkenalkan pada Februari 2013 dengan Chromebook Pixel generasi pertama. Seri Pixel meliputi laptop, tablet, dan telepon pintar, serta beberapa aksesoris. SejarahGoogle Pixel merupakan sebuah merek perangkat elektronik konsumen yang dikembangkan oleh perusahaan Google dan dijalankan pada Chrome OS atau sistem operasi Android. Merek Pixel pertama diperkenalkan pada Februari tahun 2013 dengan Chromebook Pixel generasi pertama ReferensiPranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Google Pixel.
|