Ghamar (radar 3D)Ghamar (radar 3D) (Persian: رادار سه بعدی قمر) adalah radar 3D produksi asli Iran dalam perang elektronik. Radar ini dapat menjangkau dan mencari dalam tiga dimensi (3D) dan jarak lebih dari 450 Kilometer. Ghamar dapat melacak lebih dari 100 target seperti pesawat tempur dan drone. Radar mengirim data ke sistem pencitraan video Absar yang dapat dipasang pada jet tempur dan drone.[1][2][3][4] Referensi
|