Gandrungmanis, Gandrungmangu, Cilacap
Pranala luar
Desa ini terbagi menjadi dusun yaitu dusun gandrungmanis lor,dusun gandrungmanis tengah,dusun gandrungmanis kidul,dusun gandrungmanis wetan dan dusun gandrungmanis kulon, tetapi dusun gandrungmanis kulon berada di seberang sawah dan berbatasan langsung dengan desa Sidaurip. Terdapat 1 TPU di desa ini yang terletak di dusun gandrungmanis wetan yang berbatasan langsung dengan desa bantarsari. Di sebelah Utara berbatasan langsung dengan desa Gandrungmangu, disebelah selatan berbatasan dengan desa Layansari, disebelah timur berbatasan dengan desa Bantarsari, dan disebelah barat berbatasan dengan desa Bulusari dan Sidaurip. Di desa ini terdapat 4 sekolah tingkat SD/MI Yaitu SDN gandrungmanis 01,SD Muhammadiyah,MI ma'arif NU gandrungmanis, dan SDN gandrungmanis 02.
|