Galatia Gea Amanda
Galatia Gea Amanda Laurence Lim, (lahir 24 September 1996) yang lebih dikenal sebagai Galatia Gea atau mononim Galagea adalah seorang model, presenter dan Youtuber berkebangsaan Indonesia. Namanya mulai dikenal berkat menjadi 1st Runner-up pada acara realitas Indonesia's Next Top Model siklus pertama yang tayang di NET. pada tahun 2020. Kehidupan awal dan pendidikanGea sudah memiliki ketertarikan di dunia modelling sejak kecil, dan sudah mulai mengikuti permodelan sejak SD namun sempat vakum dikarenakan Gea harus fokus dengan pendidikan akademis di sekolah. Gea kembali mengikuti ajang perlombaan kembali pada usia 15 tahun yang diselenggarakan oleh Tresemme. Gea juga sering mengikuti banyak perlombaan, event, untuk brand besar dan fashion model untuk beberapa desainer nasional serta berbagai macam kompetisi modelling bergengsi seperti JFW model search. Gea merupakan alumni dari SMAK BPK Penabur Gading Serpong, Tangerang dan merupakan siswi berprestasi di sekolahnya. Lepas SMA, Gea melanjutkan kuliah Fashion Business di Lasalle College Jakarta, Indonesia. Pendidikan Akademis
Pendidikan Non-Akademis
Perjalanan di Indonesia's Next Top ModelPada tahun 2020, Gea terpilih menjadi salah satu dari 16 model yang berkompetisi di Indonesia's Next Top Model (cycle 1) mewakili Jakarta. Sepanjang kompetisi digelar, Gea berhasil meraih dua FCO (First Call Out) yang bertemakan:
Gea juga berhasil memenangkan enam tantangan, yaitu:
Pada akhir acara, Gea berhasil mencapai babak Grand Final bersama Danella Ilene Kurniawan dan dinobatkan sebagai 1st runner-up. FilmografiSerial web
Acara televisiPresenter
Televisi
Karier modellingRunway
Iklan, TVC
Majalah Fashion
Prestasi
Agensi
Referensi
Pranala luar |