Feri Ariawan
Feri Ariawan[1] (lahir 16 Mei 1986) adalah pemain sepak bola Indonesia yang pernah bermain untuk Persebaya 1927 di Liga Prima Indonesia. Sekarang, ia bermain untuk PSIS Semarang. Di klub ini, ia menggunakan nomor punggung 31. KarierFeri Ariawan juga tercatat sebagai pemain pilar bertandem dengan Andik Vermansyah saat tampil membela Persebaya 1927 di pentas IPL sebelum akhirnya kompetisi bubar dan Persebaya 1927 tidak diakuai keanggotannya oleh PSSI. Sebelumnya, pemain kelahiran Surabaya itu sempat dikabarkan akan merapat ke Persegres Gresik United[2].[3] Referensi
Pranala luar
|