Daftar penghargaan dan nominasi yang diraih oleh Siti Nurhaliza
Siti Nurhaliza adalah salah satu artis terkenal dan dengan penjualan terbaik di Kepulauan Melayu[1][2] dan kawasan Nusantara.[3] Ia menjadi artis yang memenangkan penghargaan terbanyak di Malaysia saat rekornya masuk dalam Malaysia Book of Records pada 2001[4] dan masih menjadi pemegang gelar tersebut sampai sekarang. Sampai saat ini, ia telah meraih lebih dari 200 penghargaan lokal serta penghargaan internasional.[5] Ia merupakan pemegang rekor berganda pada berbagai penghargaan,[6] sehingga sejauh ini ia telah meraih[7] – 37 penghargaan Anugerah Industri Muzik, 25 penghargaan Anugerah Bintang Popular, 27 penghargaan Anugerah Planet Muzik, 20 penghargaan Anugerah Juara Lagu, empat penghargaan MTV Asia Awards, tiga penghargaan World Music Awards, dua penghargaan Anugerah Musik Indonesia dan pemegang dua rekor dalam Malaysia Book of Records. MusikAnugerah ERA (Penghargaan ERA)
Biduanita Nasional MalaysiaPada 13 November 2024 Siti Nurhaliza telah diumumkan Biduanita Nasional Malaysia.[9][10] Referensi
|