Pembangunan masjid di Britania Raya telah didokumentasikan sejak kedatangan imigran dari Asia Selatan terutama di daerah India, Pakistan, Bangladesh dan Timur Tengah.[1][2][3] Islam di Britania Raya mayoritas Sunni dengan cabang aliran Barelwi, Deobandi, Salafiyah, Sufisme, Ahli Hadits, Jamaat-e-Islami, Jamaah Tabligh, maupun Wahhabisme.[4] Sedangkan Ahmadiyah dan Syiah hanya minoritas untuk orang-orang dari Lahore dan Punjab.[5][6]
Masjid utama
Masjid lain
Referensi
Pranala luar