Daftar duta besar Seychelles untuk Indonesia

Duta Besar Seychelles untuk Indonesia

Berikut adalah daftar duta besar Republik Seychelles untuk Republik Indonesia.

Nama Kredensial Selesai tugas Ref.
Callixte D'Offay Francois Xavier 4 Agustus 1986 [1]
Dick Patrick Esparon 19 Juni 2009 [2][cat. 1]
Waven Winslow William 14 Januari 2013 [3][cat. 1]

Catatan

  1. ^ a b Berkedudukan di New Delhi.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "Inventaris Arsip Tekstual Sekretariat Negara Seri Pidato Presiden Soeharto 1966–1998". Arsip Nasional Republik Indonesia. Diakses tanggal 15 Agustus 2022. 
  2. ^ "Presiden Terima Surat Kepercayaan 15 Dubes". Sekretariat Presiden Republik Indonesia. 19 Juni 2009. Diakses tanggal 15 Agustus 2022. 
  3. ^ "Presiden terima surat kepercayaan dari dubes negara sahabat". Merdeka. 14 Januari 2013. Diakses tanggal 15 Agustus 2022. 
Kembali kehalaman sebelumnya