Ceres, Western Cape

Pusat kota Ceres

Ceres adalah kota di provinsi Western Cape di Afrika Selatan. Kota ini dinamai dari dewi Romawi Ceres dan memiliki jumlah penduduk sebesar 63.000 jiwa. Kota ini terletak di lembah Warmbokkeveld sekitar 170 km sebelah timur laut Cape Town.

Referensi

33°22′S 19°19′E / 33.367°S 19.317°E / -33.367; 19.317

Kembali kehalaman sebelumnya