Laksamana Madya TNI Dr. Budi Purwanto, S.T., M.M. (lahir 11 Maret 1968) adalah seorang perwira tinggi TNI-AL yang sejak 9 November 2023 menjabat sebagai Komandan Pushidrosal ke-3.[1]
Budi, merupakan alumnus Akademi Angkatan Laut (AAL) angkatan ke-XXXV/tahun 1989.[2] Jabatan terakhir jenderal bintang tiga ini adalah Wadanpushidrosal.[3]
Riwayat Jabatan
- Perwira Departemen NOP KRI Balikpapan-901 (1990–1991)
- Pejabat Sementara Kadep NOP KRI Balikpapan-901 (1991–1993)
- Palaksa KRI Balikpapan-901 (1993–1995)
- Komandan KRI Silea-858 (1995–1998)
- Perwira Denma Koarmabar (1998–2001)
- Kepala Seksi Perencanaan Survei Subdis Survei Dishidrosal (2001–2003)
- Pamen Denma Mabesal (2003)
- Komandan KRI Dewa Kembar-932 (2003–2005)
- Perwira Denma Mabesal (2005–2006)
- Pabandya Anev Sopsal (2006–2009)
- Kasubdit Operasional Pengajaran Direktorat Pendidikan Seskoal (2009–2010)
- Komandan Satuan Survei Dishidros (2010–2011)
- Koorspri Kasal (2011–2012)
- Komandan Lanal Dumai (2012–2013)
- Komandan Satgas Yekda Kapal BHO Prancis Disadal (2013–2016)
- Asren Pangarmabar (2016–2017)
- Kapuskodal TNI-AL (2017)
- Dirdok Kodiklatal (2017–2019)
- Komandan Lantamal IX Ambon (2019–2020)
- Wakapushidrosal (2020–2021)
- Wadanpushidrosal (2021–2023)
- Komandan Pushidrosal (2023—Sekarang)
Penghargaan
Tanda Jasa & Brevet
Brevet Kehormatan
|
|
Brevet Penerbangan Angkatan Laut (2024)
|
Referensi