Brian Helgeland

Brian Helgeland
Helgeland pada tahun 2013
LahirBrian Thomas Helgeland
17 Januari 1961 (umur 63)
Providence, Rhode Island, U.S.
AlmamaterUniversity of Massachusetts Dartmouth
Loyola Marymount University
Pekerjaan
  • Screenwriter
  • direktur
  • produser
Tahun aktif1988–present
Karya terkenalL.A. Confidential
Mystic River
PenghargaanAcademy Award for Best Adapted Screenplay
L.A. Confidential (1997)
IMDB: nm0001338 Allocine: 20609 Allmovie: p93948 Modifica els identificadors a Wikidata

Brian Thomas Helgeland (lahir 17 Januari 1961)[1] adalah seorang penulis skenario, produser film, dan sutradara asal Amerika Serikat. Ia terkenal karena menulis skenario untuk film L.A. Confidential dan Mystic River.[2] Ia juga menulis dan menyutradarai film 42, sebuah film biografi Jackie Robinson, dan Legend, tentang kebangkitan dan kejatuhan gangster London yang terkenal, si kembar Kray. Karyanya di L.A. Confidential membuatnya memenangkan Academy Award untuk Skenario Adaptasi Terbaik.

Referensi

  1. ^ Rose, Mike (January 17, 2023). "Today's famous birthdays list for January 17, 2023 includes celebrities James Earl Jones, Jim Carrey". Cleveland.com. Diakses tanggal January 17, 2023. 
  2. ^ Helgeland profile, The New York Times. Retrieved April 11, 2014.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya