Borana tert-butilamina
Borana tert-butilamina adalah sebuah kompleks amina borana yang berasal dari tert-butilamina dan borana. Senyawa ini memiliki bentuk padatan tak berwarna. Senyawa ini dibuat melalui reaksi tert-butilamonium klorida dan natrium borohidrida:[2]
Dalam sintesis organik, borana tert-butilamina dapat digunakan untuk reduksi selektif gugus fungsi tertentu, termasuk aldehida, keton, oksima, dan imina.[3] Dalam pemrosesan fotografi, senyawa ini digunakan dalam proses E-4, sebagai langkah "pencerahan kimiawi" dalam pemrosesan film. Lihat pulaReferensi
|