Bonnie Rotten (lahir 9 Mei 1993) adalah aktris dan sutradara film porno asal Amerika.[1] Pada 2014, dia menjadi bintang film dewasa alternatif pertama (the first alt porn star) yang memenangkan penghargaan untuk Penampil Perempuan Tahun Ini atau dikenal dengan AVN Award for Female Performer of the Year.[2]
Kisah hidup
Rotten berasal dari Hamilton, Ohio.[3] Dia mewarisi keturunan Italian, German, Polish, dan Jewish dalam dirinya.[4] Bonnie dibesarkan oleh kakek-neneknya. [5]
Karier
Rotten memulai karier sebagai model majalah dewasa seperti Girls and Corpses,[6][7] yang menjadi catatan baginya setelah memenangkan kontes kecantikan the Ms. Dead Indiana Beauty Pageant di [4][6] Dia mulai memulai menjadi penari bugil sejak usia delapan belas tahun dengan nama panggung "Dixie."[5] Aktivitas kesehariannya sebagai penari bugil adalah dengan selalu menggunakan bikini motif bendera amerika dan hanya menari dengan irama Southern rock.
Rotten mempunyai beberapa rajah tubuh, dan nama panggungnya didapat dari karakter zombie yang disematkan pada rajahan tubuh di belakang kaki kanannya.[8] Rajah tubuhnya termasuk kalimat "Dead Girls Don't Cry" yang melintang di perutnya dan sarang laba dirajahkan pada kedua buah dadanya. [9] Perusahaan Digital Sin telah memproduksi dua film yang berfokus pada kariernya, Meet Bonnie, meraih kesuksesan,[10] lalu The Gangbang of Bonnie Rotten.[10] Makin kesini, banyak karyanya yang berfokus pada kemampuannya dalam ejakulasi.[11] Dia mengatakan bahwa hal tersebut merupakan teknik yang diajarkan oleh temannya Veronica Avluv.[12]
Rotten melayangkan gugatan hukum kepada sineas Max Hardcore di 2014, dengan tuduhan bahwa Hardcore telah membocorkan kepada public adegan rekaman yang telah dibuat keduanya untuk sebuah film yang tidak dirilis Fuck Puppets 2.
In 2014, Rotten memuji peranan Max Candy dalam pembuatan ulang film Cape Fear dan menyatakan penampilan Robert De Niro di 1991 version sebagai inspirasinya dalam seni peran.[14] Dia menyatakan tentang De Niro, "Saya sangat menyukai Robert De Niro, dan saya pikir ini adalah film yang hebat yang pernah dia buat, dia terlihat sangat aneh dan gila dalam film tersebut."
Rotten tampil bersama aktris seperti Asphyxia Noir dan London Keyes dalam video musik tahun 2013 di lagu berjudul "Kiss Land" dari The Weeknd.[15]
In January 2014, Rotten was featured in a music video for the Los Angeles band Piece by Piece along with Terror drummer Nick Jett.[16] The video debuted on Vimeo.[17]
Media lain
In 2013, LA Weekly merangking dirinya kelima dari daftar sepuluh bintang film dewasa yang mungkin jadi Jenna Jameson selanjutnya.[9] Dia juga menempati daftar yang dikeluarkan CNBC sebagai bintang terpopuler aktris film dewasa pada 2014.[18]
Usaha sampingan
In January 2014, Rotten melansir perusahaan produksi pribadinya Mental Beauty, Inc., dan menandatangani kerjasama distribusi dengan Girlfriends Films.[19] Dia membuat debut dengan menyutradarai film To the Core.[20] Dia juga juga menyutradarai Sisters of Anarchy untuk Digital Playground.[21]
Seni Rajah
Pada Juni 2013, Rotten mempunyai tigapuluh rajah tubuh.[5] Rotten mengklaim bahwa rajah tubuh favoritnya ada di bagian perut yang menampilkan zombie dari buku komik Night of the Living Dead: The Beginning, Issue 1. dan itu merupakan rajah tubuh pertamanya yang menghabiskan tigabelas jam untuk menyelesaikan.[22] Sebagai tambahan dalam daftar rajah tubuhnya Rotten menambahkan gambar jaring laba-laba pada kedua dadanya dengan puting sebagai titik tengahnya.
^"2013 Nominations"(PDF). AVN Awards. Archived from the original on 2013-03-28. Diakses tanggal May 26, 2015.Pemeliharaan CS1: Url tak layak (link)
^"2014 AVN Award Nominees". AVN Awards. Archived from the original on 2014-01-26. Diakses tanggal December 19, 2013.Pemeliharaan CS1: Url tak layak (link)
^"Premios NINFA Primera Línea 2014". Salón Erótico de Barcelona. Archived from the original on 2014-11-28. Diakses tanggal July 17, 2015.Pemeliharaan CS1: Url tak layak (link)
^"Venus Award Night 2013". venus-berlin.com. Archived from the original on 2013-10-04. Diakses tanggal November 27, 2014.Pemeliharaan CS1: Url tak layak (link)